Review E-Modul
Hasil Review E-Modul Saya akan me-review E-modul pembelajaran kimia yang telah rekan saya buat. E-Modul yang saya review adalah milik dari Riska Annisa Fauziyah. E-Modul yang dibuat adalah materi "Makromolekul". Berikut adalah kelebihan dan kelemahan yang ada pada E-Modul Kelebihan 1. Sudah dicantumkan beberapa scafollding untuk memperkuat peserta didik dalam belajar 2. Pada awal modul sudah ditampilkan tujuan pembelajaran sehingga dapat dipahami dan modul tersebut terarah. 3. Pada modul juga sudah terdapat asesmen untuk peserta dalam mengukur kemampuan mereka setelah belajar modul ini, selain itu juga terdapat refleksi diri dimana siswa dapat mengukur dan menilai sendiri kemampuan mereka setelah belajar 4. Judul sudah bagus karena diawali E-Modul yang membuat peserta didik membaca judul itu tidak bingung dan paham akan E-Modul itu 5. Modul yang dibuat sudah cukup menarik dan tidak membingungkan bagi pembaca Kekurangan 1. Belum menampilkan petunjuk pembelajaran dimana seh